Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2018

Culture Shock

Gambar
CULTURE SHOCK Culture Shock atau Kejutan budaya merupakan istilah yang digunakan bagi menggambarkan kegelisahan dan perasaan yang dirasakan apabila seseorang tinggal dalam kebudayaan yang berlainan sama sekali, seperti ketika berada di negara asing. Adanya nasionalisasi pendidikan bagi setiap orang memberikan banyak sekali keuntungan bagi para pelajar di Indonesia. Setiap orang dapat melaksanakan pendidikannya sesuai minat dan kemampuanya di mana pun yang mereka inginkan. Dalam konteks ini adalah mahasiswa. Untuk mendukung program ini, pemerintah mengadakan Ujian Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri yang dimaksudkan agar setiap mahasiswa yang menginginkan kuliah di tempat tertentu harus berjuang agar dapat menembus jalur tersebut sehingga dapat diterima sebagai salah seorang mahasiswa di universitas tertentu. Oleh karena kebebasan setiap individu mengecam pendidikan di luar daerah tempat tinggal mereka, banyak orang memilih untuk berkuliah di luar kota bah...